Rabu, 12 Juni 2013

Kumpulan Pantun Cinta Gombal

Farhan Share - Sobat farhan bingung mempunyai pasangan/pacar tapi hubunganya tidak romantis dan mesra? tenang saja pada sobat pada kesempatan kali ini farhan pastinya akan kembali berbagi yang lucu-lucu dan gombal, karena hari ini farhan akan share tentang Kumpulan Pantun Cinta, yang pastinya gombal dan kena banget di hati, semoga bisa membuat pasangan sobat menjadi lebih mesra dan romantis, hehehee..., sebenarnya pantun-pantun seperti ini banyak lho bermunculan di dunia maya dan media massa, seperti twitter, bbm, facebook, dan masih banyak lagi, dan juga ada acara di sebuah stasiun tv swasta yang mempunyai gombalan-gombalan maut di setiap scene acaranya, seperti ovj sule, andre, aziz dan parto, yang gombalnya kena banget di hati, selain itu juga ada Raja Gombal di trans 7, yang tantanganya adalah peserta dari raja gombal harus merayu artis yang sudah ditargetkan untuk di gombalin di acara tersebut.




Pantun cinta gombal memang adalah salah satu senjata terampuh sampai detik saat ini, bagi seorang pria yang ingin menaklukkan hati pasangannya/pacarnya dengan rayuan dan pujian. Dari dahulu kala ketika zaman siti nurbaya sampai sekarang zamannya ayu ting-ting, menggunakan pantun dalam kehidupan sehari-hari adalah hal yang wajib bagi orang Indonesia. Yang berbeda hanyalah cara menyampaikanya, kalau dulu hanya menggunakan surat dan selembar kertas, kalau sekarang banyak orang memanfaatkan social media untuk menyampaikan pantunya, seperti facebook, twitter, bbm, formspring, tumblr, dll. Jadi menurut farhan sendiri sobat tidak usah ragu lagi menggunakan senjata yang ampuh ini dalam merayu pasanganya, karena banyak orang sudah melakukanya dan membuktikan keampuhanya, seperti contohnya andre, sule, dan parto ovj, hanya bermula kata-kata sederhana, seperti "bapak kamu tukang ..... ya?", "iya kok tau sih?", "karena kamu telah ........ hatiku", dengan kata-kata mereka yang sederhana tapi super gombal dan mengena di hati, mereka bisa melahirkan kata-kata gombal yang bisa menjadi trend di kalangan masyarakat Indoneisa, seperti saat ini. Baik, sobat farhan di bawah ini saya sudah persiapkan kumpulan pantun cinta gombal, yang pastinya gombal dan ngena banget deh di hati, di simak baik-baik ya.


-David Beckham nendang bola,
kearah wasit dan pemain jatuh.
Jika cinta udah bergejala,
keindahan langit pun bisa runtuh.

-Pohon beringin kok berduri,
Daun pepaya di buat jamu.
Aku ingin jadi pencuri,
supaya aku bisa mencuro hatimu.

-Buah kurma disamping melati,
sambil makan lihat merpati.
telah lama kumenanti,
untuk mengungkapkan isi hati


-Masuk sekolah negeri,
buat menuntuk ilmu.
aku pengen jadi pelari,
biar bisa lari-lari di pikiran kamu


-Ada es puter dimakan rubah,
beli bedak di pasar minggu.
jumlah follower bisa berubah,
tapi tidak dengan cintaku padamu


-Ada harta tidak terjaga,
ada peti tidak terkunci.
bahana cinta anak remaja,
sekejap kasih sekejap benci


-Nenek-nenek udah pikun,
kalo bengong matanya belo.
Walau sampai kapanpun,
gue akan tetap mencintai lo


-Yang indah itu karunia,
yang enak itu kue.
meski banyak cewek di dunia,
cuma lo yang bisa mikat hati gue


-Di tivi ada banyak berita,
beritanya banyak tentang seni.
kumengerti apa itu arti cinta,
karena hadirmu disini


-Ini kucing persia, ini kucing garong,
kamu itu tipikal pacar setia,
makanya aku makin hari makin cintrong


-Sepotong durian kunikmati,
ketela kakao di bawah lemari.
Tolong wahai pujaan hati,
kurela walau hatiku kau bawa lari


-Menaiki kereta merknya honda,
pergi selayang kerumah hanapi.
bila cinta sudah mekar di dada,
siang terkenang malam termimpi


-Latihan kayang, diatas meja makan.
senyumu sayang, sungguh menggetarkan


-Jualan Brownis, di jembatan layang.
hai neng manis, sini abang sayang


-Lagi ngarsip, malahan ketumpahan lodeh.
dari pada sibuk gosip, mending kita jadian deh.


-Ada odong-odong, nabrak tukang jamu.
mau dong, ditembak kamu.


-Miara kebo, di depan gerbang.
ga bisa bobo, kalau belum denger suara abang.


-Dipukulin sapu, gara-gara nyolong.
gapapa deh sepupu, yang penting kinclong


-Makan kue campur kolang-kaling,
Cinta gue sama lo gak akan berpaling

-Makan soto, dilantai tujuh.
mengagumi kamu itu ibarat foto,
bisa dilihat tapi gak bisa disentuh

-Naik kopaja, kepulau maluku.
hanya sms dari kamu saja,
yang menenangkan hati aku

-Lomba tarik tambang, ramai di lebak bulus.
purnama dari dekat berlubang,
tapi wajahmu dari dekat tetap halus

-Pakai kemeja, mau Kemekkah.
tatapan itu selalu saja, membuatku salah tingkah

-Makan kentang diatas peti,
Awan aja sedih waktu kehilangan bintang,
apalagi gue yang punya hati

-Beli bauh manggis, di pinggiran pasar.
liat senyuman mu yang manis,
hati ini langsung berdebar-debar


Demikian sobat farhan Kumpulam pantun cinta gombal, yang pastinya maut untuk merayu pasangan sobat hehehe....., bila sobat farhan mempunyai pantun-pantun yang lebih bagus lagi, sobat farhan bisa mengkonfirmasikan lewat komentar di bawah, nanti insya allah pantun yang sobat sertakan dalam komentar akan saya muat pada tabel pantun di atas ini, semoga bermanfaat.

Kumpulan Pantun Cinta Romantis

Pantun Cinta Romantis

Bulan purnama begitu menggoda
Air di danau beriak-riak bahagia
Meski rindu kadang menyiksa
Aku tetap akan setia.

Juragan pisau makan buah.
Buah kotor kena tinta,
Jangan risau jangan gundah
Karena derita bumbu cinta

Di pinggir kolam makan bubur.
Jangan lupa pakai keripik.
Dari semalem aye ga bisa tidur.
Selalu teringat wajah mu yg cantik.

jln-jln kepasar baru.
jangan lupa beli kain biru.
kalau kamu cinta padaku.
katakanlah I love u.

kalau kau punya keris.
bunuh lah ikan hiu.
kalau kau pandai bahsa inggris.
apah artinya I LOVE u.

jalan-jalan ke kota paris
banyak rumah berbaris-baris
biar mati diujung keris
asal dapat dinda yang manis…

ke cimanggis membeli kopiah
kopiah indah kan kau dapati
begitu banyak gadis yang singgah
hanya dinda yang memikat hati

jika aku seorang pemburu
anak rusa kan kudapati
jika dinda merasa cemburu
tanda cinta masih sejati

darimana datangnya lintah
dari sawah turun ke kali
darimana datangnya cinta
dari mata turun ke hati


ikan hiu pegel-pegel
I lap yu girl


Nasi uduk masih anget
Beli nye di pinggir jalan
Yang lagi duduk manis banget
Boleh ga kite kenalan

kumpulan pantun cinta lucu

Tetapi seperti anda ketahui, bahwa untuk membuat pantun diperlukan keahlian tersendiri yang tidak semua orang mampu melakukannya. Membuat pantun lucu cinta memerlukan keahlian atau ilmu sastra meskipun tidak harus mendalam. Untuk anda saya postingkan artikel yang berisi contoh kumpulan pantun cinta yang dapat anda contek untuk membuat pantun.


----------------------
kumpulan pantun cinta lucu
----------------------
Beli bawang diwadah plastik
beli terigu dan juga lada
Memang sayang engkau tak cantik
Tapi bagiku kau sempurna----------------------
Pohon kelapa pohon kapas
Tumbuh berdampingan tampak menyatu
Biar saja aku dibilang malas
Karena yang bisa aku kerjakan hanya mencintaimu
----------------------
Buah manggis..
Buah kedondong..
Cwe manis..
Kenalan donk!!!
----------------------
Burung gelatik..
Diatas pohon..
Lu cantik
Tapi oon!!!
----------------------
Bunga dipetik..
Layu kuntumnya..
Orangnya cantik..
Bau kentutnya!!

----------------------
kumpulan pantun lucu cinta
----------------------Ada aki-aki..
Makan kue pancong..
Gw kira laki-laki..
Eh ternyata bencong!!
----------------------
kalau kau punya keris
bunuhlah ikan hiu
kalau kau pandai bahasa inggriz
apa artinya i love you
----------------------
''walau banyak bunga ditaman''
'' bunga mawar masih dikenang''
''walau banyak kupunya teman''
''dihati hanya kamu seorang''
----------------------
satu titik (.) dua koma (,)
kamu cantik aye yang pnya ...
----------------------
jaLan-jaLan k'pasr Legi
k'pasr Legi bareng ibu
biarLah cinta itu prgi
ptus satu tumbuh seribu
----------------------
makan bakso sma ana
bakso'y dari surabaya
meski kau jauh d'sana
ku yakin kau pasti setia
----------------------

----------------------
Pantun cinta lucu
----------------------

kLo beli buah mNggis
belilah jga buah duku
sNgguh qmu gadis manis
mmbuat rindu d'hatiku
----------------------
Coba-coba menanam mumbang
Moga-moga tumbuh kelapa
Coba-coba bertanam sayangat disini
Moga-moga menjadi cinta----------------------
Buah berangan masaknya merah,
Kelekati dalam perahu;
Luka di tangan nampak berdarah,
Luka di hati siapa yang tahu. ----------------------
meski hanya buah jambu
tapi ini bisa diramu
meskipun jarang ketemu
cintaku hanya untukmu
----------------------
Ada udang di atas batu
ada batu dalam perahu
jangan engkau jauh dariku
aku akan selalu sayang padamu----------------------
Nasi uduk masih anget
Beli nye di pinggir jalan
Yang lagi duduk manis banget
Boleh ga kite kenalan----------------------
Padi manguniang masak di sawah....
Mancik bamain di ateh bilah....
Hiduik la paniang dek banyak mangalah....
Karano adiak nan banyak tingkah...----------------------
kembang gula di perigi
untuk aku minum jamu
kemana pun kamu pergi
aku slalu rindu kamu----------------------
mangga dipetik berwarna merah
sayang disayang tinggallah satu
wahai abang berbaju merah
sudah lupakah dikau padaku?
----------------------
pantun cinta lucu gokil
-----------------------


Ketika batu bersanding dengan bata
Ketika itu peradaban jauh lebih maju
Cinta bagiku sangat sederhana
Yaitu ketika aku berjumpa denganm----------------------
Beli kain warna nya merah
Dari kediri pake nya batik
Di godain jangan marah
Salah sendiri punya wajah cantik

Kumpulan Pantun Cinta Romantis Untuk Pacar




Pantun cinta dapat merupakan langkah efisien untuk mengemukakan pesan berisikan beragam perihal yang terkait dengan cinta layaknya bujukan, kerinduan, romantisme,dan rasa sayang


sebuah pantun sudah pasti berkesan lebih puitis serta lebih berseni. untaian kata pada pantun cinta romantis pasti bersajak yang membuatnya lebih enak diengar layaknya pantun lucu, atau pantun anjuran yang fresh serta terkesan berirama hingga yang mendengarnyapun dapat senang serta tertarik.


nah, untuk kamu yang lagi jatuh cinta atau ingin coba beragam langkah untuk merayu orang yang anda senang, di bawah ini yaitu sebagian contoh pantun cinta yang dapat anda gunakan.




Beribu-ribu pohon beringin
hanya satu si pohon randu
saat malam terasa dingin
hanya wajahmu yang aku rindu


buah salak baru dipetik
buah dukuh buah delima
ada banyak wanita cantik
cuma kamu yg aku cinta


buah salak baru dipetik
buah dukuh buah delima
ada banyak wanita cantik
cuma kamu yg aku cinta


Dinda cantik tinggi semampai
Dada bidang rambut mengurai
Putih melepak lembut gemulai
Kakanda melihat rasa terkulai


Walau banyak bunga di taman
Bunga mawar masih dikenang
Walau banyak kupunya teman
Dalam hatiku dinda seorang


Pohon selasih tumbuh melata
Tumbuh perdu jauh di sana
Sepasang kasih mabuk bercinta
Siang merindu malam merana


Tinggi-tinggi burung merbuk
Terbang melayang ke tanah rata
Hati teringat mulut menyebut
Wajah terbayang di depan mata


Hujan basah habis pun basah
Duduk sendiri tidak mengapa
Sudah lama kita berpisah
Baru kini kita berjumpa


Di celah batu bunga terselit
Lembut debu bunga seroja
Kasih tuan kasih di kulit
Tanam tebu di bibir saja


Rumah di kota amatlah bersih
Tempat bermain si orang kaya
Berpantang mata berasa kasih
Jumpa yang lain lupakan saya


Pokok selasih pokok bayam
Dalam kepuk buah berangan
Seorang kasih seorang sayang
Tidak bertepuk sebelah tangan


Rumput kuberantas habis rata
Burung serindik mematuk betik
Beribu melintas di depan mata
Hanyalah adik yang paling cantik


Walau saya telah kenyang
Terus mesti minum jamu
Wanita yang ku sayang
Bolehkah saya bertamu


Makan bakso sama ana
Baksonya dari surabaya
Walaupun kau jauh dsana
Ku meyakini kau tentu setia


Beribu-ribu ular dikotak
Hanya satu yank berbisa
Beribu-ribu cewek cantik
Hanya kamu yank kucinta


Kembang gula di perigi
Buat aku minum jamu
Kemana juga aq pergi
Saya slalu rindu Qamu


Buat apa sholat isya
klo tidak sholat subuh
Buat apa kita B'cinta
Klo tidak Sungguh - sungguh




Di kebun ada baya
Baya punya si tanti
Meskipun aq yang kedua
syangi aq setuLus hati


Kekedai mpok diah beli Bumbu
Pacaran sudah kapan kita pergi ke penghulu




Sungguh sulit pelajaran fisika
Apalagi pelajaran matematika
Sungguh sulit memutuskan cinta
Apa lagi cinta pertama


Bontut kuda bercabang dua..
Ada pisau membalah sumangka..
Buat apa kau katakan cinta..
Kalau hanya palsu belaka..




JaLan2 kepasr Legi
kepasar Legi bareng ibu
BiarLah cinta itu pergi
Putus satu tumbuh seribu
Buah semangka buah dukuh
Rasanya Manis gak pernah hilang
Aduh sayang hatiqu luluh
Parasmu manis tidak kepalang




B'ribu2 phon pisang ..
Hanya satu yg q tebang...
b'ribu2 gadis yg datang...
Hanya satu yg qu sayang....


Si gilang adik'y maria
Si nadia gk pnya orang tua
Kau biLang kau setia
Ternyta kau mendua

Pantun Cinta Kasih dan Romantis



Pantun Cinta Kasih dan Romantis - Setelah beberapa waktu yang lalu membahas tentang pantun jenaka dan pantun gombal, untuk kali ini bloginfonews akan berbagi tentang pantun cinta.

Penjelasan Tentang Pantun

Pantun dalam bahasa jawa di sebut juga dengan parikan. Pantun biasanya terdiri dari empat baris kata dengan kata saling berkaitan.

Dalam pola pantun, sajak yang digunakan adalah berpola A B A B . Pantun terdiri dari 2 makna yaitu sampiran serta Isi.

Sampiran merupakan kata yang digunakan untuk mengantarkan sajak, sampiran terletak di baris satu dan dua, sedangkan Isi merupakan tujuan atau maksud dari pantun, biasanya terletak di baris ketiga dan empat.




Pantun Cinta


mencari barang sudah ketemu
di antara tumpukan kayu
setiap aku memandang mu
ingin ku bilang I LOVE YOU



Si akbar minum jamu
Sudah ngak sabar pengen cium kamu


Mulanya duka kini menjadi lara
Teman tiada hanyalah sendu
Bila rindu mulai membara
Itulah tanda cinta berpadu



Ada Udang di balik batu
Sayang i love u


Anak bangsawan menjahit tabir
Sulam di tepi siku keluang
Benci tuan cuma di bibir
Dalam hati membara sayang



Badan pegel, muka lesu
My baby girl, I really need U


Juragan pisau makan buah
Buah kotor kena tinta,
Jangan risau jangan gundah
Karena derita bumbu cinta



Beli pisang di suramadu
Sayang i miss u


Menaiki kereta merknya honda
Pergi selayang kerumah hanapi
Bila cinta mekar di dada
Siang terkenang malam termimpi



Buah nanas dimakan harimau
Aku rela jatuh dari monas, Asal jatuhnya di hatimu


meski aku sudah kenyang
tetap harus minum jamu
perempuan yang ku sayang
bolehkah aku bertamu



Menuntut ilmu dengan belajar
Deket sama kamu, hatiku berdebar-debar


anda lilin di gereja
hanya satu yang menyala
banyak lelaki di dunia
hanya satu yang ku cinta



Beli batik di kota kediri
Kamu cantik, seperti bidadari


jalan jalan ke kota paris
liat gedung berbaris baris
abang rela di tusuk keris
demi eneng yg paling maniss

Pantun Cinta Romantis


Pantun Cinta



Darimana Datangnya Lintah
Dari Sawah turun ke kali
Darimana datangnya cinta
dari mata turun ke hati

Mendaki gunung melewati kali
sambil meminum segelas jamu
Andai adik tahu isi hati ini
betapa aku mencintaimu

Burung elang makannya nasi
Burung kutilang suaranya merdu
duhai sayang pujaan hati
abang kangen dan sangat rindu

Menanak nasi di atas kuali
dipanaskan diatas tungku
Asal sayang mau mengerti
abang sangat kangen padamu

ikan hiu pegel-pegel
I lap yu girl

Kala kulihat foto dirimu
Dengan pakaian berwarna merah
Sudah jelas aku cemburu
Membuat hati jadi gelisah

Dalam hati aku berangan
Kamu adalah pendamping hidupku
Kita bersanding duduk di pelaminan
Bagaikan pasangan raja dan ratu

Walaupun kamu bukan milikku
Tetapi aku tetaplah suka
Bila kulihat potret dirimu
Kuibaratkan kita bersanding berdua

pantun cinta

pantun cinta | promsikan blog mu disini

jalan jalan kekota baru
jangan lupa pakai sepatu
hanya engkau pujaan hatiku
yang selalu bermain dalam anganku

jalan jalan kekebun binatang
kebun binatang ada di bali
cintaku padamu seperti bumerang
kalau di buang pasti kembali

membawa surat untuk pak lurah
surat ku antar naik sepeda
cintaku berat,hati gelisah
jantung berdebar ingin berjumpa

terbang peri sampai keawan
elok gemulai bersayap putih
hatiku perih tiada tertahan
dirajam cinta sunggulah letih

malang sibalem tak bisa terbang
berlari lari selamatkan diri
tiap malam aku berdendang
lupakan perih rasa dihati

kepasar beli duku
beli duku buat tamu
buat si pacar cintailah aku
seperti aku mencintaimu

buah mangga buah jambu
buah belimbing enak di rujak
mau kemana ku malam minggu
jadi bingung ga ada yang ngajak

hari esok hari jumat
anak raja pakai jubah
walau hari mau kiamat
tapi cintaku padamu takan pernah berubah

jalan kedanau toba
sambil bawa bunga nanga
saya disini haya mencoba
membuat hari jadi berwarna

burung dara terbang melayang
terbang jauh sampai kekota
cuma dinda yang aku sayang
meski jauh tetap ku cinta

ku pintal kapas menjadi bunga
benang panjang tuk layang layang
tidur tak puas,duduk tak tenang
selalu terbayang wajah u sayang

laut timur laut samudra
di tengah tengah pohon pepaya
bila kamu memang cinta
janganlah membuat hati kecewa

jalan jalan kesurabaya
jangan lupa beli pepaya
apa bener ini rasanya
indah ku rasa jatuh cinta

naik kebukit cari nanas
lihat pita di daun talas
hati sakit sekaligus panas
karena cinta tak kunjung di balas

beribu ribu ular di sawah
hanya satu yang berbisa
beribu ribu cowok di sekolah
hanya aku yang paling setia

makan nasi sepiring berdua
rasa enak tiada tara
awas cowok suka menggoda
diam diam watak buaya

hujan turun rintik rintik
duduk berdua di atas teras rumah
ingin punya cewek cantik
saratnya rumah mewah dan mobil mewah

jika sudah namanya cinta
hati terasa berbunga bunga
kalau sudah tertawa suasana
senyum sendiri seperti orang gila

burung parkit,terbang ke angkasa
burung puyuh,di antara tempatnya
begitu sakit yang kurasa
melihatmu selingkuh,dengan dirinya

ada selada ada keju
ada ranting ada kayu
walau semua ga pada setuju
yang penting aku padamu

buat apa punya gitar
kalau tidak bisa nyanyi
buat apa punya pacar
kalau tidak saling menyayangi

janganlah mencari kayu
karena kayu masih basah
jangan ah merayu aku
karena aku masih sekolah

janganlah memberi fanta
kalau kau tidak haus
janganlah ber ain cinta
kalau kau tidak serius

kayu bakar kayu jati
di bakar di bawah tungku
haya engkau pujaan hatiku
yang terindah didalam hidupku

jalan jalan ke manado
jangan lupa beli pepaya
kalau mau cari jodo
pilih yang ganteng seperti saya

naik atap cari tali
beli paku dapat roti
maaf,bukan ku tak mau di cintai
tapi ku takut di sakiti

buah mangga buah pepaya
di bikin rujak di campur kelapa
jikalau cinta di dusta
hati pun jadi mdrana

jalan jalan ke kota jakarta
jangan lupa beli semangka
kalau sudah jatuh cinta
jangan lupa sama yang kuasa

jalan jalan ke surabaya
jangan lupa beli topi
kalau sudah merasakan cinta
dunia terasa milik berdua

kata cinta paling romantis

kata kata cinta paling romantis

aku ga tau sampi kapan usiaku,tapi aku yakin cintaku selamanya untuk mu

walaupun hari ini kau mengukis luka di hatiku,aku akan tetap mencintaimu.seperti aku mencintaimu kemarin

tak akan ada yang abadi selain rasa cintaku kepadamu

aku yakin kalau kamulah satu satunya bagian dari tulang rusukku yang tuhan ciptakan hanya untuk ku I LOVE YOU

mengenalmu bersukur padanya,memilikimu anugrah terindah.semoga kita bisa bersama merajut mimpi dan setia sampai akhir hayat

kau ku kenal untuk ku sayang,kau ku sayang untuk ku cinta,kau ku cinta untuk ku miliki,kau ku memiliki untuk selamanya

jika aku bisa jadi bagian dari dirimu,aku mau menjadi air matamu,yang tersimpan di hatimu,lahir dari matamu,hidup di pipimu,dan mati di bibirmu

tiada kata yang indah selain dari ucapan bibirmu yang menyatakan bahwa kau tulus menyanyangiku,semoga hatimu begitu

cinta yang tulus akan bersemi dengan indah sama seperti cerita cinta kita saat ini,semoga kebagiaan itu selalu hadir

Pantun adalah seni. Pantun adalah sastra. Pantun adalah puisi

Pantun adalah salah satu jenis puisi lama dari kasusastraan Melayu lama. Dalam hal ini, pantun terikat beberapa aturan. Yang pertama, pantun terdiri dari 4 baris, dan dari 4 baris tersebut terbagi menjadi 2 bagian, yaitu sampiran dan isi. Sampiran adalah 2 baris awal pada pantun yang berfungsi sebagai pengantar rima. Sedangkan isi adalah 2 baris terakhir yang merupakan inti makna dari pantun tersebut. Dalam beberapa pantun, sampiran dan isi saling berkaitan secara makna. Namun, dalam beberapa pantun lain, sampiran dan isi tidak berikatan secara makna.
Syarat kedua, pantun terikat rima dan memiliki sajak a-b-a-b. Tidak boleh menggunakan sajak a-a-a-a, a-b-b-a, a-a-b-b, dll. Apabila menggunakannya, pantun tersebut sudah bukan pantun lagi. Hanya menjadi puisi biasa.
Yang ketiga, pantun terdiri dari 4-6 kata dan 8-12 suku kata. Namun aturan yang ketiga ini sudah sering dilanggar. Maka dari itu, aturan yang ketiga ini sering dihilangkan.
Pantun dapat digolongkan berdasarkan isi dari pantun tersebut. Misalnya, pantun cinta, pantun agama, pantun nasehat, dll.
Pada awalnya, pantun merupakan jenis sastra lisan. Namun saat ini, sudah banyak pantun yang berupa sastra tulis.
Pantun telah dikenal luas di berbagai daerah di Indonesia dengan sebutan yang berbeda-beda, misalnya Parikan (Jawa), Umpasa (Batak), Paparikan (Sunda), dan Londe (Toraja).
Pantun digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Baik formal maupun informal. Formal misalnya, dalam pernikahan. Pernikahan yang menggunakan pantun dalam tata cara pernikahannya adalah pernikahan adat betawi, yaitu ketika acara buka palang pintu yang diikuti dengan pencak silat.
Informal misalnya dalam perbincangan sehari-hari. Perbincangan yang dibumbui dengan pantun akan semakin menarik dan tidak membosankan.
Contoh pantun dapat dilihat di bawah ini.

Mirip gepeng

Jumat, Agustus 14, 2009
Naik tangga ke atas genteng
Turun turun gentengnya pecah
Walau muka mirip gepeng
Tapi aku berumah megah

Cacat mental

Naik naik ke puncak bukit
Jangan lupa bawa bekal
Baik baik kepada sohib
Walau dia cacat mental

Yang paling hebat

Ada perahu ada mobil
Ada kapal ada pesawat
Walau aku berbadan kecil
Tapi tetap yang paling hebat

Suka ngaji

Rabu, Mei 06, 2009
Sabtu Minggu bekerja bakti
Bersih tempat kampung halaman
Bagi kamu yang suka ngaji
Ada tempat di sisi Tuhan

Tidak ramah

Ada mangga di depan rumah
Mangga itu berwarna kuning
Kalau tidak bersikap ramah
Nanti kamu kubilang anjing

Hati hati berkata

Kamis, April 23, 2009
Dari Pati ke Surakarta
Naik kereta supaya cepat
Hati hati dalam berkata
Agar anda bisa selamat

Jangan rakus

Kucing itu musuhnya tikus
Kalau sapi musuh buaya
Wahai kamu janganlah rakus
Karena nanti bisa bahaya

Kumpulan Pantun Cinta Lucu Romantis


Pantun Cinta




Kumpulan Pantun Cinta Lucu
Ada golok sudah tumpul, diasah sama bang Ipul, you make may days beautiful and my nights wonderful .


Ada burung cendrawasih, makan duku sampe modar, percayalah kasih, kasih sayangku takkan pernah pudar.


Hari jumat hujan lebat, awan mendung hitam pekat, rayuanmu sungguh hebat, mampu membuatku terpikat.


Ada orang Maluku di jitak, dijitak sama orang Ba...tak, selama jantungku masih berdetak, cintaku tak akan luluh lantak.


Sungguh bahaya ular berbisa, bila tergigit akan koma, sungguh bahagia kurasa, bila kita slalu bersama.


Jangan pernah ke selokan, nanti kotor ditertawakan, jangan pernah ragukan, janji setia yg ku ikrarkan.


Ke kota ngajar sihir, meski belum mahir, cinta ini takan berakhir, meski hidup telah berakhir.


Kamar kos-kosan bentuknya persegi, disewa tukang roti, takan bosan kuucapkan slamat pagi, untukmu sang pemilik hati .


Single bukanlah takdir; tapi tangga menuju kedewasaan. bukalah cinta dari semua tabir; biar hidupmu dalam lingkup kebahagiaan.


Manchester City dua; Arsenal kosong. terlepas dari tipu-daya cintanya; kini hatiku terasa plong.


Beli majalah bobo di pasar cikini. Ya udah kamu bobo, aku jagain dari sini.


Kemacetan jalan Jakarta; bukan karena si Komo lewat. sejak kita menjalin cinta; ngelakuin apapun aku jadi makin semangat.


Itu bukan salahmu; tapi salah yang membantu. takdir cintaku adalah kamu; yang akan selalu melekat pada diriku.


Tepi kolem nanam jamur | biji tomat numbuh pepaya || Tiap malem susah tidur | masih teringat indah matanya .


Buka pintu ada benalu..ada kismis di atas batu | hey kamu putri malu, cuma ingin bilang ai miiiiss yuu..


Daripada ngebikin sambal, mendingan ngebikin kue getuk. Daripada aku terus ngegombal, mendingan kita jadian aja yuk. .


Burung gagak suka dikandangin, kalo gajah suka dilepasin. Katanya gak suka dibohongin, tapi malah suka digombalin.


pohon pisang daunnya layu
bisa dijadikan pupuk disawah
saat abang bilang i lap yu
ku cuma bisa bilang, cius miapah


Pergi ke hutan mencari jerapah
Jangan lupa bawa palu
sekali lagi lu bilang cius miapah
gue tabok pala lu



Ke bali bertemu bayu
Sekalian membeli pernak-pernik
Kalau kamu pintar merayu
Rayulah cewe cantik


Jalan-jalan ke pinggir empang
Nemu sendok di pinggir empang
Hati siapa tak bimbang
Saya botak minta dikepang



Buat apa panen kelapa
Kalau belum tumbuh tunas
Buat apa membeli vespa
Cicilan kompor saja belum lunas


Pergi ke pasar naik onta
Membeli anting intan permata
Gak peduli situ udah tua
Yang penting saling mencinta


Kumpulan Pantun Cinta Romantis


jalan-jalan ke kota paris
banyak rumah berbaris-baris
biar mati diujung keris
asal dapat dinda yang manis


Meski hanya buah Duku
Tapi ini bisa diramu
Meskipun jarang bertemu
Cintaku hanya untukmu


Kembang gula di perigi
Untuk aku minum jamu
Kemana pun kamu pergi
Aku slalu rindu kamu.


Beli kain warna nya merah
Dari kediri pake nya batik
Di godain jangan marah
Salah sendiri punya wajah cantik


Nasi uduk masih anget
Beli nye di pinggir jalan
Yang lagi duduk manis banget
Boleh ga kite kenalan


Juragan pisau makan buah
Buah kotor kena tinta,
Jangan risau jangan gundah
Karena derita bumbu cinta


Anak ayam belajar berenang
Anak itik di paya bakau
Mulut menyebut hati terkenang
Rindukan adik jauh di rantau


Jambu merah
di dinding
Jangan marah
just kidding


Pohon sagu jatoh di tebang
Pohon duku di bikin sarang
Jangan ragu jangan bimbang
Cinta ku hanya untuk mu seorang


Burung elang makannya nasi
Burung kutilang suaranya merdu
duhai sayang pujaan hati
abang kangen dan sangat rindu


Di pinggir kolam makan bubur
Jangan lupa pakai keripik
Dari semalem aye ga bisa tidur
Selalu teringat wajah mu yg cantik


Beli kain warna nya merah
Dari kediri pake nya batik
Di godain jangan marah
Salah sendiri punya wajah cantik


Nasi uduk masih anget
Beli nye di pinggir jalan
Yang lagi duduk manis banget
Boleh ga kite kenalan


Padi manguniang masak di sawah....
Mancik bamain di ateh bilah....
Hiduik la paniang dek banyak mangalah....
Karano adiak nan banyak tingkah...


kembang gula di perigi
untuk aku minum jamu
kemana pun kamu pergi
aku slalu rindu kamu


jalan-jalan ke kota paris
banyak rumah berbaris-baris
biar mati diujung keris
asal dapat dinda yang manis…


ke cimanggis membeli kopiah
kopiah indah kan kau dapati
begitu banyak gadis yang singgah
hanya dinda yang memikat hati


jika aku seorang pemburu
anak rusa kan kudapati
jika dinda merasa cemburu
tanda cinta masih sejati


darimana datangnya sawah
dari sawah turun ke kali
darimana datangnya cinta
dari mata turun ke hati




Itulah sedikit kumpulan pantun cinta lucu romantis singkat yg dapat LM sajikan, namun jika memang sobat punya sebuah pantun unik lucu namun romantis bisa ikut berpartisipasi via koment di bawah. Semoga sajian kumpulan pantun cinta diatas bisa memberikan ide dalam membuat sebuah karya dalan kata kata cinta. Salam.

Pantun Cinta Rayuan Terindah






kembang gula di perigi
untuk aku minum jamu
kemana pun kamu pergi
aku slalu rindu kamu



meski hanya buah jambu
tapi ini bisa diramu
meskipun jarang ketemu
cintaku hanya untukmu


wahai serulig buluh perindu
suaranya memikatku
wahai gadis pujaanku
aku sangat cinta kamu



meski aku sudah kenyang
tetap harus minum jamu
perempuan yang ku sayang
bolehkah aku bertamu


Jemur baju di Klender,
Jalan kaki sampe semaput,
Gw tahu loe gak bisa tdr,
Mikirin gw yang imut selangit..,



Pulangnya naik delman,
Sampe di rmh langsung nangis.
Makanya gw mw ngucapin,
Met bobo manis.. ;-)


Dari mana datangnya linta,,
dari tanah turun ke kali,,
dari mana datangnya cinta,,
dari mata terus ke hati,,



kembang gula di perigi
untuk aku minum jamu
kemana pun kamu pergi
aku slalu rindu kamu


meski hanya buah jambu
tapi ini bisa diramu
meskipun jarang ketemu
cintaku hanya untukmu



wahai serulig buluh perindu
suaranya memikatku
wahai gadis pujaanku
aku sangat cinta kamu


meski aku sudah kenyang
tetap harus minum jamu
perempuan yang ku sayang
bolehkah aku bertamu



jalan-jalan ke kota paris
banyak rumah berbaris-baris
biar mati diujung keris
asal dapat dinda yang manis…


ke cimanggis membeli kopiah
kopiah indah kan kau dapati
begitu banyak gadis yang singgah
hanya dinda yang memikat hati



jika aku seorang pemburu
anak rusa kan kudapati
jika dinda merasa cemburu
tanda cinta masih sejati


darimana datangnya lintah
dari sawah turun ke kali
darimana datangnya cinta
dari mata turun ke hati



Mata genit beradu pandang
senyum adik menggoda abang
ayolah dik kita melayang
menuju negri jauh di sebrang


Ada harta tidak terjaga
Ada peti tidak terkunci
Bahana cinta anak remaja
Sekejap kasih sekejap benci



Anak ayam belajar berenang
Anak itik di paya bakau
Mulut menyebut hati terkenang
Rindukan adik jauh di rantau


Anak bangsawan menjahit tabir
Sulam di tepi siku keluang
Benci tuan cuma di bibir
Dalam hati membara sayang



Bila cinta sudah melekat
Tahi onta serasa coklat


Menaiki kereta merknya honda
Pergi selayang kerumah hanapi
Bila cinta mekar di dada
Siang terkenang malam termimpi



Mulanya duka kini menjadi lara
Teman tiada hanyalah sendu
Bila rindu mulai membara
Itulah tanda cinta berpadu


Juragan pisau makan buah
Buah kotor kena tinta,
Jangan risau jangan gundah
Karena derita bumbu cinta



Paling cakep burung gelatik
Di atas awan terbang melayang
Emang banyak wanita cantik
Cuman ade yang abang sayang


Pohon sagu jatoh di tebang
Pohon duku di bikin sarang
Jangan ragu jangan bimbang
Cinta ku hanya untuk mu seorang



Di pinggir kolam makan bubur
Jangan lupa pakai keripik
Dari semalem aye ga bisa tidur
Selalu teringat wajah mu yg cantik


Beli kain warna nya merah
Dari kediri pake nya batik
Di godain jangan marah
Salah sendiri punya wajah cantik



Nasi uduk masih anget
Beli nye di pinggir jalan
Yang lagi duduk manis banget
Boleh ga kite kenalan


Padi manguniang masak di sawah....
Mancik bamain di ateh bilah....
Hiduik la paniang dek banyak mangalah....
Karano adiak nan banyak tingkah...



Malam minggu malam yang panjang,
saling berkunjung jumpa kerabat..
Yang ditunggu pun kini telah datang,
walau hujan hati terasa hangat..

Tanjung perak kapale kobong,...
Monggo pinarak kamare kosong..


Disana gunung, disini gunung,
Ditengah-tengah bunga melati
Saya bingung kamu pun bingung
Kenapa ada bunga melati



Nasi uduk masih anget
Beli nye di pinggir jalan
Yang lagi duduk manis banget
Boleh ga kite kenalan


Anak ayam turun ke bumi
Induk ayam naik kelangit
Anak ayam nyari kelangit
Induk ayam nyungsep ke bumi




Jambu merah
di dinding
Jangan marah
just kidding


Kalau punya gigi ompong
cepat cepat ke dokter gigi
kalau jadi anak sombong
pasti nanti jadi rugi.

pantun cinta




=========================================

Mata genit beradu pandang
senyum adik menggoda abang
ayolah dik kita melayang
menuju negri jauh di sebrang

==========================================

Ada harta tidak terjaga
Ada peti tidak terkunci
Bahana cinta anak remaja
Sekejap kasih sekejap benci


==========================================

Anak ayam belajar berenang
Anak itik di paya bakau
Mulut menyebut hati terkenang
Rindukan adik jauh di rantau

==========================================


Anak bangsawan menjahit tabir
Sulam di tepi siku keluang
Benci tuan cuma di bibir
Dalam hati membara sayang


==========================================

Bila cinta sudah melekat
Tahi onta serasa coklat


==========================================

Menaiki kereta merknya honda
Pergi selayang kerumah hanapi
Bila cinta mekar di dada
Siang terkenang malam termimpi


==========================================

Mulanya duka kini menjadi lara
Teman tiada hanyalah sendu
Bila rindu mulai membara
Itulah tanda cinta berpadu


==========================================

Juragan pisau makan buah
Buah kotor kena tinta,
Jangan risau jangan gundah
Karena derita bumbu cinta


==========================================

Paling cakep burung gelatik
Di atas awan terbang melayang
Emang banyak wanita cantik
Cuman ade yang abang sayang


==========================================

Pohon sagu jatoh di tebang
Pohon duku di bikin sarang
Jangan ragu jangan bimbang
Cinta ku hanya untuk mu seorang


==========================================

Di pinggir kolam makan bubur
Jangan lupa pakai keripik
Dari semalem aye ga bisa tidur
Selalu teringat wajah mu yg cantik


==========================================

Beli kain warna nya merah
Dari kediri pake nya batik
Di godain jangan marah
Salah sendiri punya wajah cantik


==========================================

Nasi uduk masih anget
Beli nye di pinggir jalan
Yang lagi duduk manis banget
Boleh ga kite kenalan


==========================================

Padi manguniang masak di sawah....
Mancik bamain di ateh bilah....
Hiduik la paniang dek banyak mangalah....
Karano adiak nan banyak tingkah...

==========================================


Malam minggu malam yang panjang,
saling berkunjung jumpa kerabat..
Yang ditunggu pun kini telah datang,
walau hujan hati terasa hangat..

==========================================


Tanjung perak kapale kobong,...
Monggo pinarak kamare kosong..


==========================================


Disana gunung, disini gunung,
Ditengah-tengah bunga melati
Saya bingung kamu pun bingung
Kenapa ada bunga melati

==========================================

Nasi uduk masih anget
Beli nye di pinggir jalan
Yang lagi duduk manis banget
Boleh ga kite kenalan

==========================================
Anak ayam turun ke bumi
Induk ayam naik kelangit
Anak ayam nyari kelangit
Induk ayam nyungsep ke bumi

==========================================

Jambu merah
di dinding
Jangan marah
just kidding

==========================================

Kalau punya gigi ompong
cepat cepat ke dokter gigi
kalau jadi anak sombong
pasti nanti jadi rugi.

==========================================

n'dien 'n noer mengatakan...

Bukan titik yang membuat tinta, tpi tinta yang membuat titik.
bukan cantik yang membuat cinta, tpi cinta yang membuat cantik.

==========================================

dua tiga bunga melati
bunga melati enak dilihat
mari kita bersama lagi agar kelak kita slamat

==========================================

dhany sank pangeran chinta yg kikukz mengatakan...

iwak karing iwak peda
aku ini apa da...

kupu-kupu naik odong-odong
bilang I LOVE YOU donk....

==========================================

sungguh besar si pohon sagu
namuntak ada yg brkayu
jangan lah adik bimbang dan ragu
karena cintaku hanya untuk mu

==========================================

buah azem buah rambutan
belinye di pasar minggu
biarpun pantun
yang penting ayo

==========================================

Pohon randu jatuh diempang
Air mendidih dibuang ke jamban
Salam rindu salam sayang
Hati sedih menunggu jawaban

==========================================

Pantun Cinta yang Indah dan Romantis

Pantun Cinta Romantis


Jalan kaki pake sendal jepit
Makan nangka sambil santai
Abang rela di timpa langit
Asalkan dapet eneng yg b0hai
*****

Lupa sama tuhan, itu dosa
Lupa sama temen, sudah biasa
Lupa sama kamu, mana bisa..??!
*****

Hujan gerimis awannya pekat
Minum kopi disamping meja
Kalau cinta sudah melekat
Abang rela lakuin apa aja
*****

Beli terasi yang masi anget
Sangatlah enak dimakan sambil berjalan
Eh, itu cewek baju biru manis banget
Gak salah dong kalo abang pengen kenalan
*****

Mencari ikan didasar kali
Pergi kehutan mencari kayu
Liat eneng cantik sekali
Boleh abang bilang i lap yu
*****

Mengolah jamu pake belati
Dicampur kentang dari lahanku
Cobalah kamu untuk mengerti
Sedikit tentang perasaanku
*****

Kue cucur dari sang Dewa
Kue lumpia dari bang Tohir
Jujur aku sangat kecewa
Bila semua harus berakhir
*****

Pohon nangka dimakan rayap
Sayang buahnya penuh berduri
Kalau cinta sudah meresap
Tahi kambing rasa strawberi
*****

Membawa rotan pergi berburu
Sambil berdendang lagu yang merdu
Terkenang selalu akan wajahmu
Karena kamu membuatku rindu
*****

Pergi ke hutan membawa rotan
Untuk dianyam menjadi meja
Walau situ sudah keriputan
Yang penting saling mencinta
*****

Pantun Cinta Sejati Romantis

Walau saya telah kenyang
Terus mesti minum jamu
Wanita yang ku sayang
Bolehkah saya bertamu

Makan bakso sama ana
Baksonya dari surabaya
Walaupun kau jauh dsana
Ku meyakini kau tentu setia

Beribu-ribu ular dikotak
Hanya satu yank berbisa
Beribu-ribu cewek cantik
Hanya kamu yank kucinta

Kembang gula di perigi
Buat aku minum jamu
Kemana juga aq pergi
Saya slalu rindu Qamu

Buat apa sholat isya
klo tidak sholat subuh
Buat apa kita B'cinta
Klo tidak Sungguh - sungguh

Di kebun ada baya
Baya punya si tanti
Meskipun aq yang kedua
syangi aq setuLus hati

Kekedai mpok diah beli Bumbu
Pacaran sudah kapan kita pergi ke penghulu

Sungguh sulit pelajaran fisika
Apalagi pelajaran matematika
Sungguh sulit memutuskan cinta
Apa lagi cinta pertama

Bontut kuda bercabang dua..
Ada pisau membalah sumangka..
Buat apa kau katakan cinta..
Kalau hanya palsu belaka..

JaLan2 kepasr Legi
kepasar Legi bareng ibu
BiarLah cinta itu pergi
Putus satu tumbuh seribu

Buah semangka buah dukuh
Rasanya Manis gak pernah hilang
Aduh sayang hatiqu luluh
Parasmu manis tidak kepalang

B'ribu2 phon pisang ..
Hanya satu yg q tebang...
b'ribu2 gadis yg datang...
Hanya satu yg qu sayang....

Si gilang adik'y maria
Si nadia gk pnya orang tua
Kau biLang kau setia
Ternyta kau mendua

Pantun cinta

===========================

Tingkap papan kayu bersegi,
Sampan sakat di Pulau Angsa;
Indah tampan kerana budi,
Tinggi bangsa kerana bahasa.
===========================

Buah berangan masaknya merah,
Kelekati dalam perahu;
Luka di tangan nampak berdarah,
Luka di hati siapa yang tahu.
=============================

Dari mana punai melayang,
Dari paya turun ke padi;
Dari mana datangnya sayang,
Dari mata turun ke hati.
============================

Pucuk pauh delima batu,
Anak sembilang di tapak tangan;
Tuan jauh di negeri satu,
Hilang di mata di hati jangan.
==================================
Kalau tuan jalan ke hulu,
Carikan saya bunga kemboja;
Kalau tuan mati dahulu,
Nantikan saya di pintu syurga.
=========================

Halia ini tanam-tanaman,
Ke barat juga akan condongnya;
Dunia ini pinjam-pinjaman,
Akhirat juga akan sungguhnya.
==========================
Malam ini merendang jagung,
Malam esok merendang serai;
Malam ini kita berkampung,
Malam esok kita bercerai.
========================
jalan-jalan ke kota paris
banyak rumah berbaris-baris
biar mati diujung keris
asal dapat dinda yang manis…

ke cimanggis membeli kopiah
kopiah indah kan kau dapati
begitu banyak gadis yang singgah
hanya dinda yang memikat hati

jika aku seorang pemburu
anak rusa kan kudapati
jika dinda merasa cemburu
tanda cinta masih sejati

darimana datangnya sawah
dari sawah turun ke kali
darimana datangnya cinta
dari mata turun ke hati

============================
Bau-bau jembatan tujuh,,
tempat memungut sebuah lolah,,
kalau adinda udah setujuh,,
tunggulah saya tamat sekolah,,
Pisang nangka buat kolak
Jambu biji diblendrin
Kalo nona tetep galak,
Lebaran depan ga dimaapin

menaiki kereta merknya honda
pergi selayang kerumah hanapi
bila cinta mekar di dada
siang terkenang malam termimpi

anak unta siapa yg punya
menangis iba kehilangan ibu
bila cinta sudah menyapa
rindu mulai membara dikalbu

mulanya duka kini menjadi lara
teman tiada hanyalah sendu
bila rindu mulai membara
itulah tanda cinta berpadu

hati berdetik dalam cahaya,
seperti belati menikam dada
Cinta abadi kekal selamanya
Musim berganti tapi wajah takkan lupa

cinta datang tak berwaktu
perasaan senang,sedih dan pilu tak menentu
semua hadir tanpa permisi
untuk mencoba mengisi hati

hati-hati minum digelas
kalau terlepas pecahlah nanti
cinta hati selalunya ikhlas
cinta buta yang makan hati

cinta tak memandang bulu
cinta juga tak mengenal waktu
rasakan cinta dihatimu
betapa indah mengikis kalbu

bila terluka berkata begitu
hingga terlupa cinta yang suci
cinta manusia memanglah begitu
cinta padaNYA cinta yang sejati

terluka hati karna kata udah biasa
namun terluka karna usia sungguh asa
bila kata dianggap tak bermakna
tapi usia adalah segalanya

Untuk menjadi seorang perwira
Harus bertapa di dalam gua
Kalau cinta kukuh di jiwa
Biar melayang kembali jua

papua tanah impian jiwa
kubermimpi melayang terbang kesana
teman sehati selalu bersua
karena tak bisa terpisahkan begitu saja

panah cinta tlah menancap…
kedua hati pun menyatu…
asmara semakin mendekap…
cinta takkan berlalu…

anak ayam turun ke kali
bermain air riang gembira
betapa senangnya bisa ngejunk lagi
memburu kata mengejar tawa

minum arak pahit rasanya…
tidak cocok untuk anak kuliah…
apalah daya sudah usaha…
belum apa-apa sudah binasah…

sunggulah indah si burung pipit
terbang yang tenang si burung dara
bila ku tahu bercinta sakit
takkan ku mulai dari semula

orang palembang menanam padi
negeri malaka negeri seberang
putus cinta jangan bersedih
dunia ini masih panjang

burung kakatua
hinggap dijendela
siapa yang jatuh cinta
pasti cemburu buta

Burung kakak tua udah tak berdaya
Burung adik muda terbang ke angkasa
Makasi kakek telah berjuang bela negara
Sekarang adek bahagia di hari MERDEKA

kucing kurus mandi dipapan
papan nya sikayu jati
aku kurus bukan karena kurang makan
tetapi mikirin sijantung hati

disana gunung disini gunung
ditengah tengah gunung berapi
kesana bingung kesini bingung
itulah namanya jatuh hati

Pantun Cinta Yang Romantis Buat Pacar

Berikut adalah pantun-pantun cinta romantis untuk pacar :

Beribu-ribu pohon beringin
hanya satu si pohon randu
saat malam terasa dingin
hanya wajahmu yang aku rindu

buah salak baru dipetik
buah dukuh buah delima
ada banyak wanita cantik
cuma kamu yg aku cinta

buah salak baru dipetik
buah dukuh buah delima
ada banyak wanita cantik
cuma kamu yg aku cinta

Dinda cantik tinggi semampai
Dada bidang rambut mengurai
Putih melepak lembut gemulai
Kakanda melihat rasa terkulai

Walau banyak bunga di taman
Bunga mawar masih dikenang
Walau banyak kupunya teman
Dalam hatiku dinda seorang

Pohon selasih tumbuh melata
Tumbuh perdu jauh di sana
Sepasang kasih mabuk bercinta
Siang merindu malam merana

Tinggi-tinggi burung merbuk
Terbang melayang ke tanah rata
Hati teringat mulut menyebut
Wajah terbayang di depan mata

Hujan basah habis pun basah
Duduk sendiri tidak mengapa
Sudah lama kita berpisah
Baru kini kita berjumpa

Di celah batu bunga terselit
Lembut debu bunga seroja
Kasih tuan kasih di kulit
Tanam tebu di bibir saja

Rumah di kota amatlah bersih
Tempat bermain si orang kaya
Berpantang mata berasa kasih
Jumpa yang lain lupakan saya

Pokok selasih pokok bayam
Dalam kepuk buah berangan
Seorang kasih seorang sayang
Tidak bertepuk sebelah tangan

Rumput kuberantas habis rata
Burung serindik mematuk betik
Beribu melintas di depan mata
Hanyalah adik yang paling cantik

Pantun Gombal Cinta Untuk Kekasih

Naik mobil Ferrari ke pulau Bali. Kaulah bidadari yang selalu ku nanti sepanjang hari..

Nonton tivi di hari sabtu. Malam mingguku gak akan sepi karena bakal bareng kamu..

Ruangan sudah gelap, bersandar aku diatas bangku. Ayo sayang tidur yg lelap, peluk guling dan anggap itu aku.

David Beckham baru masuk, dapat hadiah kartu kuning. Rinduku ini makin berkecamuk, kedatanganmu kini sungguh penting..

Syahrini kembali jualan jamu. Aku ingin jadi imam di sholat magribmu.. 

Jalan-jalan sama ucok baba, pulangnya beli minyak wangi. Apa salahnya kita mencoba? Mencoba saling menyayangi..

Simamat makan nangka, dia juga makan jambu. selamat pagi cinta. I love U..

Kecebur sumur karena ga hati-hati. Selamat tidur cinta sejati. 

Makanan busuk memang bau, bila dimakan rasanya pahit seperti jamu. Sebenarnya ku ingin kau tau, aku tak bisa hidup tanpa cintamu..

Orang di sekitar sumur, memetik daun singkong. Sayang aku mau tidur, temenin aku dalam mimpi dong..

Kepiting dimakan hiu, everything for you.

Dulu delman sekarang dokar, dulu teman sekarang pacar..

Haji sulam tidak menangis, selamat malam buat yang manis..

Kurikulum 2013 dikritisi, padahal anti diskriminasi. Rinduku ini pasti teratasi, andaikan janji kedatanganmu kau lunasi..

Jalan-jalan ke negara Inggris, banyak gedung berbaris-baris. Aku rela ditusuk ditusuk keris, demi cintaku kepada Dinda yang manis..

Ulangan fisika emang sulit apa lagi ulangan matematika. Menyatakan cinta emang sulit apalagi cinta pertama..

Anak pramuka bawa peluit, Bawa peluit untuk jaga jaga. Menyatakan cinta emang sulit, tapi lebih baik di coba aja..

Ke surabaya sama tukang ukir, walaupun kamu bukan cinta pertama, tapi kamu cinta terakhir..

Tempe tahu kutata, diatas buku dipinggir jamu. Aku tak tahu cinta, tapi aku tahu cintaku kamu..

Si piyu makan ranting. You are my everything..

Makan pisang sama ahmad albar. Hi sayang apa kabarrr..

Ujian harus dilalui, itu demi kelulusanku. Perlu kau ketahui, senyummu itu sungguh memprovokasi kesetiaanku..

Jalan-jalan ke jogjakarta jangan lupa membeli bunga. Walaupun kamu jauh disana aku tetap setia smile naughtyric 

Jalan-jalan ke sumatera., pulang pulang dimarahi mama. Aku harap kita berdua, memiliki perasaan yang sama..

Naik perahu pergi ke hulu. Ayo kita bahu membahu agar cinta kita tetap bersatu..

Tiduran di tandu berjam-jam. Hati merindu, mata sulit memejam..

Si komeng lagi sunatan. Neng.. yuk kita malem jumatan..

Ada odong-odong, nabrak tukang jamu. Mau dong, jadi pacar kamu..

Beli tinta di pulau cina. Marilah kita bercinta demi masa depan cinta..

Tunda lapar, makan indomi. Hati menggelepar, cintapun bersemi..

Beli putu mayang di tanabang. Kalo eneng sayang peluklah abang..

Si imin Masuk sel, selnya di bantar gebang. Dijamin nggak akan nyesel kalo mau jadi pacar abang..

Kosong untuk Juventus, dua untuk Bayern Munchen. Sayang aku mikirin kamu terus, cuma kamu yg bisa ngobatin rasa kangen..

Naik mobil Ferrari ke pulau Bali. Kaulah bidadari yang selalu ku nanti sepanjang hari..

Simamat makan nangka, dia juga makan jambu. selamat pagi cinta. I love U..

Si pegy makan gado-gado, selamat pagi calon jodo